Bagi sobat Ngamen yang lagi merantau dan jauh dari kampung halaman, sobat bisa menanyikan lagu ini untuk melepas rindu dengan keluarga atau dengan handai taulan dan segala hal yang ada di tanah kelahiran. Irama lagu yang slow bisa membuai diri untuk terus membayangkan apa yang ada di kampung halaman diingat bukan untuk membuat kita terus merenung dan sedih karena terpisah namun berharap agar lagu ini bisa menjadi penyemangat di tanah rantau untuk menggapai cita cita sehingga nantinya keberhasilan ditanah rantau bisa menjadi modal untuk mengunjungi tanah kelahiran yang selama ini kita rindukan, syair selengkapnya silahkan dinyanyikan seperti berikut ini :
Ananda pulang ke kampung halaman
lama tiada pesan dan tiada datang
Dimanakah dikau kini...
dimanakah engkau kini
Rindu hati ingin bertemu
Yang kurindukan lautan terbentang
Ombak mengalun Alam nan indah
Semua kan selalu terkenang
Semua kan selalu terbayang
Pada ibunda yang selalu ku rindu
Batubara tanah bertuah
Cantik molekmu semua pun tahu
Orangnya ramah bertegur sapa
Kaya budaya santun berbudi
putra putri saya samalah berjuang
membangun negeri aman bahagia
Marilah sama berdoa pada yang maha kuasa
Jayalah negeri hai di Batubara
Batubara tanah bertuah
Cantik molekmu semua pun tahu
Orangnya ramah bertegur sapa
Kaya budaya santun berbudi
putra putri saya samalah berjuang
membangun negeri aman bahagia
Marilah sama berdoa pada yang maha kuasa
Jayalah negeri hai di Batubara
Yang kurindukan lautan terbentang
Ombak mengalun Alam nan indah
Semua kan selalu terkenang
Semua kan selalu terbayang
Pada ibunda yang selalu ku rindu
Batubara tanah bertuah
Cantik molekmu semua pun tahu
Orangnya ramah bertegur sapa
Kaya budaya santun berbudi
Batubara tanah bertuah
Cantik molekmu semua pun tahu
Orangnya ramah bertegur sapa
Kaya budaya santun berbudi.
Untuk video karaokenya silahkan ditonton dibagian atas .
Advertisement